logo

regppdb2021

 

SHOLAT DHUHA dan TADARUS di SMADA BONDOWOSO

dhuha2

Memasuki Bulan Ramdhan, kegiatan ibadah di SMAN 2 Bondowoso semakin ditingkatkan. Seperti hari hari biasanya, Selama Bulan ramadhan, masuk sekolah tetap dimulai jam 07.00. Kegiatan kemudian diawali dengan Sholat Dhuha berjamaah yang dipimpin oleh Guru GPAI dan guru pendamping. Setelah itu dilanjutkan dengan tadarus Al Quran oleh Siswa siswi kelas X dan XI. Kegiatan Sholat dhuha ini sebenarnya sudah rutin dilakukan di sekolah, hanya pada Bulan Ramadhan diberi jadwal khusus dari yang sebelumnya dilakukan jam 06.30.

Baca Selanjutnya: SHOLAT DHUHA dan TADARUS di SMADA BONDOWOSO

 

REMUS ADAKAN KEGIATAN SANTUNAN ANAK YATIM DI BULAN RAMADHAN

santunan yatim

Remaja Muslim (REMUS) SMAN 2 Bondowoso pada hari Sabtu (30/3/2024) mengadakan kegiatan santunan kepada anak yatim dalam rangkaian kegiatan Ramadhan 2024 di Masjid Nurullah. Hadir dalam kegiatan ini 40 anak yatim sekaligus mendapatkan bingkisan dari panitia. Kegiatan ini diharapkan untuk memberikan kebahagiaan kepada anak yatim dan juga menambah rasa kepedulian dan kasih sayang dari kakak kakaknya yang sekarang sedang melanjutkan belajar di bangku SMA.

Baca Selanjutnya: REMUS ADAKAN KEGIATAN SANTUNAN ANAK YATIM DI BULAN RAMADHAN

 

spacer

 

Berita dan Kegiatan

Prestasi Akademik

Informasi

Prestasi Non Akademik

iconeperpus
iconelearning
icondgweb
iconabsensi
 iconyoutube
iconinstagram

iconhd

iconukbm

w-dikti
w-bidikmisi
ltmptlogo

 

w-politeknik

w-banpt

w-nisn
SALURKAN 800 PAKET ZAKAT KEPADA ABANG BECAK DAN WARGA

Salah satu perintah ALLAH SWT kepada hambanya adalah dengan menunaikan zakat. Kewajiban membayar...
Selengkapnya ...

SHOLAT DHUHA dan TADARUS di SMADA BONDOWOSO

Memasuki Bulan Ramdhan, kegiatan ibadah di SMAN 2 Bondowoso semakin ditingkatkan. Seperti hari...
Selengkapnya ...

REMUS ADAKAN KEGIATAN SANTUNAN ANAK YATIM DI BULAN RAMADHAN

Remaja Muslim (REMUS) SMAN 2 Bondowoso pada hari Sabtu (30/3/2024) mengadakan kegiatan santunan...
Selengkapnya ...

mod_vvisit_countermod_vvisit_countermod_vvisit_countermod_vvisit_countermod_vvisit_countermod_vvisit_countermod_vvisit_counter
mod_vvisit_counterHari ini3179
mod_vvisit_counterKemarin3112
mod_vvisit_counterMinggu ini17079
mod_vvisit_counterMinggu lalu39225
mod_vvisit_counterBulan ini119443
mod_vvisit_counterBulan lalu153869
mod_vvisit_counterTotal7823134
sirkulasi9.jpg
front01.jpg

SMA Negeri 2 Bondowoso | Jl. Letjend Suprapto 153 Bondowoso, Jawa Timur, Indonesia | Telp: 0332 421822, Fax: 0332 431730



supported and maintenanced by Pusat Sumber Belajar (PSB) SMA Negeri 2 Bondowoso | panjisetioutomo